Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh
Alhamdulillahirrobil'alaamiin..
Inilah berkah di bulan Ramadhan.. Allah SWT menghadirkan orang - orang dermawan ditengah - tengah kita sehingga senyum itu dapat kami lihat diwajah mereka.
Maka, tak henti - hentinya kami bersyukur atas nikmat yang selalu Allah SWT berikan kepada Kami melalui orang - orang tersebut..
Semoga niat baik para dermawan semua, bernilai ibadah dan bermanfaat untuk kami.
Aamiin... Aamiin... Aamiin... Ya Robbal'alaamiin..
Santunan dan Undangan Buka Bersama
1. Santunan POLRES Pekalongan
Hari, Tanggal : Senin, 15 Juni 2015
Tempat : Asrama Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen
Dengan menghadirkan
60 Anak Asuh
2. Buka Bersama di Keluarga Besar H. Umar (Alm) dan Hj. Zulaikha, Kajen.
Hari, Tanggal : Selasa, 23 Juni 2015

Tempat : Rumah Bpk. H. Umar (Alm) dan Hj. Zulaikha
Dengan menghadirkan
160 Anak Asuh
Yang sebelumnya diisi Kultum oleh Ketua Panti Asuhan
Yatim Muhammadiyah Kajen Bapak H. Sudarno, A.Md
di Masjid Al Ikhlas - Kajen
3. Buka Bersama Keluarga Besar Dedy Setiaji di Masjid Assalam
Hari, Tanggal : Sabtu, 27 Juni 2015

Tempat : Masjid Assalam (Asrama Putri Panti Asuhan Yatim
Muhammadiyah Kajen)
Dengan menghadirkan
60 Anak Asuh
Yang sebelumnya diisi Kultum oleh Ketua Panti Asuhan Yatim
Muhammadiyah Kajen Bapak H. Sudarno, A.Md
4. Santunan Ramadhan Berbagi Ramadhan Peduli bersama Bp. Andriyanto Johan Syah, ST. MM
Hari, Tanggal : Minggu, 28 Juni 2015
Tempat : Asrama Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen
Dengan menghadirkan
15 Anak Asuh
5. Santunan Keluarga Besar Bank Surya Yudha Cabang Kajen

Hari, Tanggal : Rabu, 1 Juli 2015
Tempat : Asrama Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen
6. Santunan dan Buka Bersama 1000 Anak Yatim dan Dhuafa LAZISMU Kajen
Hari, Tanggal : Sabtu, 4 Juli 2015
Tempat : Masjid Khuzaemah SMK Muhammadiyah Kajen
Mewakilkan
100 Anak Asuh
7. Buka Bersama RSI Pekajangan
Hari, Tanggal : Sabtu, 4 Juli 2015
Tempat : Masjid Assalam (Asrama Putri Panti Asuhan Yatim
Muhammadiyah Kajen)
Menghadirkan
30 Anak Asuh
8. Santunan BPD Jateng
Hari, Tanggal : Senin, 6 Juli 2015
Tempat : Asrama Putra Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen
9. Santunan Bank Syariah Mandiri Kajen
Hari, Tanggal : Senin, 6 Juli 2015
Tempat : Masjid Assalam (Asrama Putri Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen)
Menghadirkan
40 Anak Asuh
10. Santunan dan Buka Bersama KMB RSUD Kajen (Kajen Medical Bikers)
Hari, Tanggal : Senin, 6 Juli 2015
Tempat : Masjid Assalam (Asrama Putri Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen)
Menghadirkan
40 Anak Asuh
11. Buka bersama Alumni SMA 1 N Kajen Angkatan 2008
Hari, Tanggal : Selasa, 14 Juli 2015
Tempat : Masjid Assalam (Asrama Putri Panti Asuhan Yatim Muhammadiyah Kajen)
Menghadirkan
30 Anak Asuh